Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT Karunia Segar Pertama (Meat N Fresh)

Sekilas Tentang Perusahaan

Meat ‘N’ Fresh (MNF) merupakan merek dagang dan toko retail yang dimiliki oleh PT Karunia Segar Pertama dengan nomor pendaftaran merek No. IDM000721773 kelas 35. PT Karunia Segar Pertama berdiri di Jakarta berdasarkan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor: AHU – 0058823. AH.01.01. Tahun 2018 Tentang Pengesahan Pendirian Badan Hukum Perseroan Terbatas PT Karunia Segar Pertama pada tanggal 10 Desember 2018.

Saat ini PT Karunia Segar Pertama (Meat N Fresh) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Juli 2024 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Karunia Segar Pertama (Meat N Fresh). Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.

Lowongan Kerja PT Karunia Segar Pertama (Meat N Fresh)

Posisi : Sales Force

Tugas dan Tanggungjawab
  • Melakukan kegiatan canvassing di area sekitar toko
  • Melakukan kunjungan/visit ke customer
  • Mencari customer baru (NOO)
  • Menjaga hubungan baik dengan customer
Kualifikasi
  • Pendidikan minimal SMA, semua jurusan
  • Memiliki SIM C
  • Lebih diutamakan yang memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Sales (Canvasser/Motoris) dengan target New Outlet Order
  • Target, service dan detail oriented
  • Bersedia ditempatkan di area Tegal, Jawa Tengah dan Cirebon
Bagi anda yang berminat untuk melamar loker di diatas,  Silahkan kirim CV anda melalui link dibawah ini :
Demikian informasi loker yang bisa kami berikan kepada anda, terima kasih telah berkunjung dan semoga sukses